Terkait kesiapan maaliyah ini,seorang ustad pernah menulis bahwa saat ini kecenderungan para kader menikah pada usia muda kian menurun, salah satunya pertimbangan maaliyah ini. Konsep Mapan yang ada lebih ke arah materi yang dirasa harus dimiliki.sementara terkait rezeki, insya Allah dengan menikah Allah akan bukakan pintu-pintu rezeki. Jika kita takut menikah karena belum mapan secara maaliyah, maka harus dipertanyakan aqidah kita
#munakahatkece : Kesiapan Maaliyah (harta) dalam menikah | Ummu Karim
Biasanya indikatornya adalah kesiapan seorang ikhwan untuk menafkahi istrinya. Karena menjadi kewajiban seorang ikhwan untuk menafkahi.namun kesiapan maaliyah ini tidak berarti ikhwan tersebut harus mapan sekali(sudah punya rumah pribadi, kendaraan pribadi, usaha pribadi yang dihasilkan olehnya dirinya sendiri #meski jika sudah-lebih baik).
0 komentar:
Post a Comment